FMIPA USU - Medan
Dalam rangka pelaksanaan akreditasi tahun 2022, BAN-PT melakukan Asesmen Lapangan secara daring dalam rangka Pemantauan Tahap 3 terhadap Program Studi S1 Biologi di FMIPA USU. Dalam kesempatan tersebut, BAN-PT menugaskan tim asesor Prof. Dr. Yosephine Sri Wulan M. M.Si (Universitas Airlangga) dan Prof. L. Hartanto Nugroho (Universitas Gadjah Mada) yang berlangsung selama 2 hari, Jumat dan Sabtu, 10 - 11 Juni 2022.
![]() |
![]() |
TIM HUMAS FMIPA